Sabtu, 05 Desember 2009

Breakthrough Artist of the Week ( 30 November - 06 December 2009 )

Duffy

Duffy menyajikan sebuah persembahan musik yang luar biasa dengan karakter suaranya yang sangat unik. Lagu- lagunya ,seperti, 'Mercy','Rockferry', dan 'Warwick Avenue' sangat layak menjadi hits.'Mercy' sangat variatif, 'Rockferry' terdengar sangat klasik, mengingatkan kita pada lagu-lagu di era 70-an,sementara 'Warwick Avenue' sangat indah dan terdengar 'renyah' ditelinga. Tak bisa dipuingkiri kalau wanita 25 tahun ini akan memiliki karir sehebat Celine Dion atau bahakan Mariah Carey nantinya. Sang diva baru saja muncul. Hidup Duffy !!!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar